Wisuda Mahasiswa Program S1 dan Pascasarjana STT HKBP akan berlangsung pada tanggal 08 September 2016 di Gereja HKBP Siantar Kota.
Wisuda ini merupakan sebuah perayaan perpaduan anugerah Tuhan dan perjuangan mahasiswa, dosen, dan orang tua.
Adapun acara wisuda STT HKBP tahun 2017 ini akan diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Jumat, 8 September 2017
Pukul : 09:00 WIB s/d Selesai
Tempat : HKBP Siantar Kota Jl. Sangnawaluh No. 6
Tema : Meretas damai, membangun relasi, diutus menjadi saksi (Roma 14:19)
Subtema : Reaktualisasi teologi dalam merawat dan merayakan keragaman
Format Acara :
1. Ibadah (Pengkotbah : Pdt. Elson Lingga MTh, Bishop GKPPD )
2. Pelantikan
3. Kata Sambutan
Peta Lokasi HKBP Siantar Kota :